Perkuat Ukhwah, Ini Kegiatan Civitas Akademika Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Universitaspahlawan.ac.id , UP – Dibulan ramadhan 1440 H yang suci ini, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai (UP) banyak melakukan kegiatan islami, seperti kegiatan shalat Dzuhur berjamaah oleh seluruh civitas akademika UP yang mana telah berlangsung dari hari ke dua puasa, Jumat (10/05) 2019.

“Selama bulan ramadhan memang sudah seharusnya kita melakukan aktivitas yang bermanfaat. Dengan adanya kegiatan yang sifatnya religi seperti ini, secara langsung kita memperkuat ukhwah” tutur Prof. Amir Luthfi selaku Rektor Universitas Pahlawan.

Selama sebulan puasa tahun ini, civitas UP juga melaksanakan acara kultum setelah melakukan shalat berjamaah yang mana narasumber merupakan dosen dan pegawai di lingkungan UP, dan dilanjutkan dengan menggelar pengajian bersama.

Bukan hanya d lingkungan Universitas Pahlawan saja, mahasiswa/i banyak melakukan kegiatan bakti sosial, mahasiswa UP bergabung dengan organisasi luar kampus seperti BEM Se-Riau, kemudian